Anda pernah mengalami contoh seperti ini pada komputer anda "You may be a victim of software counterfeiting", Itulah yang muncul pada desktop komputer temen saya yang karena ketidaktauanya mengUpdate Windowsnya yang bajakan....hehehe, iseng2 berhadiah.... "You may be a victim of software counterfeiting" yang klo saya artikan menjadi "Anda mungkin menjadi korban pemalsuan perangkat lunak", klo memang anda terganggu dengan hal tersebut, berikut adalah langkah-langkah untuk menghilangkannya:
1. Buka Registri Editor (Regedit) dengan klik Start - Run - ketikkan regedit
\HKEY_LOCAL_MACHINES\SOFTWARE
\Microsoft\WindowsNT
\CurrentVersion
\Winlogon\Notify
hapus folder Wgalogon dan semua isinya.
2. Tampilkan semua folder yang tersembunyi untuk melihat folder dllcache dengan Klik Kanan Start - Explore. Setelah Windows Explore terbuka pilih Tools - Folder Options - View, Klik Show hidden files and folder, hilangkan tanda centang pada :
- Hide extensions for know file types
- Hide protected operating system files (Recommeded)
3. Masuklah ke direktori berikut:
c:\windows\system32
Ganti nama file WgaTray.exe menjadi WgaTray.exeold
Ganti nama file Wgalogon.dll menjadi Wgalogon.dllold
4. Masuk ke direktori berikut:
c:\windows\system32\dllcache
Ganti nama file WgaTray.exe menjadi WgaTray.exeold
5. Masuk ke Task Manager dengan menekan Ctrl+Alt+Delete secara bersamaan Pilih Tab menu Processes, pilih wgatray.exe kemudian tekan End Process untuk mematikan prosesnya.
6. Restart Komputer anda.
Selamat mencoba...........
0 komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih Sudah Rela Berkunjung di Blog Agustinus.